Saturday, February 3, 2018

Cara Membuat Blog Baru

Cara Membuat Blog Baru

Assalamualaikum Wr.Wb Disini Saya Akan Memberitahu Sedikit Tentang Cara Membuat Blog Bagi Pemula , Sebelumnya Saya akan menerangkan pentian apa itu blog ?? Dan Fungsinya sebagai Apa ? Saya akan menjelaskan tentang apa itu blog? Blog merupakan salah satu media digital yang paling banyak digemari saat ini. 

Dengan blog kamu bisa berinteraksi baik secara verbal maupun non verbal kepada Audience/pengunjung melalui blog yang kita buat. Membuat Blog sama saja dengan kita membangun rumah, membangun jembatan, membangun tempat ibadah dll, Cuma Objecnya saja yang berbeda. Sedangkan Fungsi Blog adalah Sebagai Media Pribadi, Sebagai media untuk berbisnis, Sebagai Media untuk informasi, Sebgai Media Untuk Promosi atau Iklan. 

 Cara Membuat Blog 

1. Anda Harus Memiliki Akun Bila belum Memiliki anda tinggal Daftar Di Google Masuk Ke Gmail Dan Creative New akun 
2. Bila sudah masuk ke Halaman Blog (www.blogger.com)
3. Kemudian Isi Email Anda Yang Sudah Di buat (Blog Baru)
4. Kemudian Klik Blog Baru di pojok Kiri atas 

Nah Itulah Cara Membuat Blog Dari saya . Isilahh Sesuaii Kebutuhann Anda , Mohon maaf Bila Banyak Kekurangann Karna Saya masih Dalam Tahap Pembelajaran Sekian Dan Terimakasih Semoga Bermanfaat 

Wassalamulaikum Wr.Wb
Read more